You are on page 1of 2

ACARA ANTAR BELANJA Yang dekat tergeso-geso

__________________Dengan____________________ Kabar sudah berdentang kelangit


Beritapun telah merebak ke bumi
BISMILAHI ROHMANNIR ROHIM Isik-isik sudah berbunyi
Assalamualaikum Wr, Wb…… Iyang-iyang pun telah terngiang
Berhimpun pepat semua kita disini
Encik-encik, Tuan-tuan, dan Puan-puan serta hadirin para Untuk mera’I kan perhelatan anak negeri
jemputan majlis yang di Rahmati Allah SWT.
Encik-encik, Tuan-tuan, dan Puan-puan para jemputan majlis
Yang kecil tidak disebutkan nama yang Kami muliakan
Yang besar tidak pula dihimbau gelarnya
Yang Raja dengan daulatnya Dalam pada itu, sekaligus pada kesempatan yang berbahagia
Yang datuk dengan kuasanya ini kami menyampaikan rasa suka-cita dan rasa gembira serta
Yang penghulu dengan hulunya ucapan terima kasih yang sedalam-dalamnya, atas niat baik
Yang alim ulama dengan kitabullah dan kesempatan Bapak-bapak, Ibu-ibu, sanak family, serta
Yang hulubalang dengan kuat perkasa karib kerabat, hadirin para jemputan sekalian yang telah
Yang cerdik dengan pandainya meringankan langkah, mengayunkan tangan, menyempatkan
Yang bijak dengan kelindannya diri menghadiri jemputan kami. Semoga niat baik tersebut
Yang datuk nenek dengan pesan amanahnya akan mendapatkan ridho serta rahmat Allah SWT, Amin ya
robbal alamin……
Yang lunta datang bertongkat
Yang lumpuh datang berdukung Adapun kehadiran kita semua saat ini adalah untuk
Yang buta datang bertuntun melaksanakan Acara Antar Belanja belanja anak kemanakan
Yang terlingkup dalam persekutuan kita :
Yang tersungkup oleh adat
Yang ternaung oleh lembaga ______________________dengan___________________
Yang terlindung ico serta pakaian
Yang dari darat dari laut Bapak-bapak, Ibu-ibu, Encik-encik, Tuan-tuan, dan Puan-puan
Yang dari hulu dari hilir para jemputan majelis yang berbahagia
Yang jauh berduyun-duyun Kami terima dengan hati yang suci
Kami sambut dengan muka yang jernih Tak ada sungai yang tak bersampah
Kami tunggu dengan dada yang lapang Tak ada tanah yang tak berlumut
Kami nanti dengan kegembiraan Tak ada pula gading yang tak retak
Kami bentangkan tikar lebar-lebar Tak ada pula manusia yang tak berbuat salah
Retak gading membawa tuah
Bapak, ibu, hadirin yang berbagia… Salah manusia membawa berkah
Karena yang di tunggu telah datang, dan yang dinantipun telah
tiba… maka dengan tidak memperpanjang mukodimah lagi, Adat teluk timbunan kapo
kita mulai acara antar belanja ini. Adat lembah kandungan air
Untuk memulai kita awali dengan menyebut nama Allah……. Adat hidup berbasa basi
BISMILAHI ROHMANNIR ROHIM Adat manusia mengandung budi
Adat Jauh beri berita
Susunan Acara Adat dekat saling menasehati
1. Sekapur sirih dari Tuan Rumah yang disampaikan oleh : Andai bicara tersalah kata
_________________________ Maaf dipinta sepenuh hati

2. Selanjutnya Acara Menerima Antaran Belanja, Kepada Akhirnya sambutlah salam dan sembah dari kami
utusan kedua belah pihak dipersilakan menempati tempat Sembah nan meminta ampun
yang disediakan. Salam nan meminta maaf
Menyusun jari sepuluh
3. Doa, disampaikan oleh ________________________ Menundukkan kepala yang Satu
Kami tutup acara ini dengan menyampaikan:

Penutup. Billahi taufiq walhidayah..Wassalamualaikum wr wb

Encik-encik, Tuan-tuan, dan Puan-puan jemputan majlis yang


Kami muliakan

Bak kata orang-orang tua


Tak ada kayu yang tak berbongkol
Tak ada tebu yang tak beruas
Tak ada laut yang tak beriak

You might also like