You are on page 1of 8

PRAKTIKUM ILMU UKUR TANAH

ACARA I

CENTERING DAN PENGUKURAN JARAK

Disusun oleh:

Saiful jihad rumalutur

E 100140129

Dosen pengampu:

Agus anggoro sigit M.Si, M.Sc

Asisten:

- Muhammad faqih minallah

- Bondan jati kusumo

- Wahyu nugroho

- Nivo prayogo

LABORATORIUM ILMU UKUR TANAH

FAKULTAS GEOGRAFI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA


ACARA I

CENTERING DAN PENGUKURAN JARAK

I. TUJUAN PRAKTIKUM
1. Mengetahui cara menggunakan alat ukur tanah dengan baik dan
benar.
2. Mengenali alat ukur tanah dan sesuai kegunaannya.
3. Mengerti cara penghitungan pengukuran jarak

II. ALAT DAN BAHAN


1. Theodolite
2. Rambu ukur
3. Roll merer
4. Tripod

III. DASAR TEORI


Ilmu ukur tanah adalah bagian dari ilmu geodesi yang mempelajari
cara cara pengukuran di permukaan bumi dan di bawah tanah untuk
menentukan posisi relatif atau absolut titik titik pada permukaan tanah,
di atasnya atau di bawahnya, dalam memenuhi kebutuhan seperti
pemetaan dan penentuan posisi relatih suatu daerah. Ada beberapa alat
yang di gunakan dalam ukur tanah antara lain :

Theodolite
Theodolit adalah salah satu alat yang digunakan untuk metode
pemetaan. Theodolit digunakan sebagai guna mengumpulkan
data di lapangan, ini merupakan sarana pengumpulan data
dengan metode secara Terestis. Theodolit dilengkapi dengan
piringan untuk pembacaan sudut balik piringan horizontal
maupun vertikal. Theodolit juga dilengkapi dengan sumbu I
(vertikal) dan sumbu II (horizontal). Dengan demikian sumbu
teropong dapat digerakkan ke segala arah. Sudut tegak
(vertikal) ialah sudut yang dibentuk pada bidang tegak oleh
garis bidik dengan garis tegak.
Contoh theodolite

Rambu ukur
Dalam ilmu ukur tanah, terdapat banyak sekali alat ukur
yang digunakan sebagai parameterpengukuran. Ada
berbagai macam pengukuran antara lain pengukuran sipat
datar, pengukuransudut, pengukuran panjang, dan lain-
lain.Pada dasarnya bahwa permukaan bumi ini tidak rata,
untuk itu diperlukan adanya pengukuran bedatinggi baik
dengan cara barometris, trigonometris ataupun dengan cara
pengukuran penyipatandatar. Alat yang digunakan dalam
pengukuran sipat datar salah satunya adalah
rambu ukur
.Rambu ukur biasanya terbuat dari kayu, atau campuran
alumunium yang diberi skala pembacaan.Memiliki lebar 4
cm, panjang antara 3-5 m, skala pembacaan dilengkapi
dengan satuan meter,decimeter, centimeter, dan
milimeter.Umumnya alat ini berwarna merah, putih, hitam,
kuning. Selain
rambu ukur
, ada juga waterpass yang dilengkapi dengan nivo
yang berfungsi untuk mendapatkan sipatan mendatardari
kedudukan alat dan unting-unting untuk mendapatkan
kedudukan alat tersebut di atas titikyang bersangkutan.
Kedua alat ini digunakan bersamaan dalam pengukuran
sipat datar. Rambu ukurdiperlukan untuk mempermudah
atau membantu mengukur beda tinggi antara garis dan
mengukur beda garis tinggi.
Contoh rambu ukur

Roll meter
Roll meter adalah suatu bentuk alat bantu untuk mengukur
jarak antara theodolite dengan rambu ukur. Cara kerjany
adalah ketika objek (rambu ukur) yang akan di tembak atau
yang mau di ukur sudah selesai lalu, ukurlah jarak
theodolite dengan rambu ukur dengan menggunakan roll
meter.

Contoh roll meter

Tripod
Tripod adalah alat pembantu yang digunakan untuk
menyangga theodolite supaya theodolite tidak jatuh atau
bergerak gerak. Bentuk tripod ini sama pada umumnya
dengan tripod biasa tapi, tripod yang digunakan untuk
penyangga theodolite memiliki kaki kaki yang lancip yang
kegunaanya untuk menancapkan ke tanah. Dan bahan dari
tripod ini adalah besi yang berukuran lebih besar daripada
tripod yang lain yang biasa digunakan untuk kamera.

Contoh tripod

IV. LANGKAH KERJA


Persiapkan barang barang yang akan di bawa.
Pasang theodolite ke tripod.
Setting gelembung nivo agar gelembung nivo tersebut bisa berada
di tengah tabung nivo.
Setelah selesai letakan rambu ukur pada tempat/objek yang akan di
tembak melalui theodolite.
Lalu tembak tempat yang akan diukur (rambu ukur) melalui
theodolite.
Setelah itu ukur jarak antara theodolite dan rambu ukur dengan roll
meter.
Hitung dengan rumus ( l=babb

V. HASIL PRAKTIKUM

l=babb
13001150
150 mm
15 cm

15 m(dilapangan)

VI. PEMBAHASAN

Dalam materi ini kami mempelajari tentang centering dan pengukuran


jarak. Dalam materi ini kami harus mengenali alat alat yang harus
digunakan dan juga harus tau cara penggunaanya juga seperti:
Theodolite
Alat ini berfungsi untuk mengukur tanah maupun mengukur
ketinggian suatu tempat cara kerjanya adalah taruh theodolite ke
tripod lalu setting gelembung nivo agar gelembungnya ada di
tengah tabung nivo.
Rambu ukur
Rambu ukur berfungsi sebagai alat/tanda ukur yang akan di tembak
oleh theodolite di dalam rambu ukur ada angka E dan garis yang
satu garis bernilai 1 cara kerjanya adalah, tembak dengan
theodolite dengan cara tegak lurus.
Roll meter
Roll meter adalah sebuah alat pengukur panjang antara theodolite
dengan rambu ukur cara kerjanya adalah hitung/ukur panjang
antara theodolite dengan rambu ukur.
Tripod
Alat ini berfungsi sebagai penyangga theodolite agar theodolite
bekerja dengan baik pada umumnya tripod ini mempunyai kaki
kaki yang lancip yang berfungsi untuk menancapkan ke dalam
tanah adar theodolite tidak dapat bergerak gerak.

Dalam praktikum ini kami juga di ajarkan cara penghitungan jarak

denga rumus l=babb (batas atas,batas bawah)

VII. KESIMPULAN
Dapat mengetahui alat alat yang harus digunakan dan juga
kerjanya
Bisa mengerti cara men setting gelembung nivo agar bisa di tengah
gelembung nivo
Paham dan mengerti cara penghitungan pengukuran jarak dengan
benar dan baik.
DAFTAR PUSTAKA

www.geodetic.com/dasarteoriilmuukurtanah

www.fisikazone.com/jenisalatukurtanah

You might also like