You are on page 1of 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah swt karena dengan rahmat, karunia, serta
taufik dan hidayah-Nya dan kedua orangtua yang selalu memberikan dukungan
semangat serta do’a restu kepada penulis selama melaksanakan praktek kerja industri.
saya dapat menyelesaikan laporan ini tepat pada waktunya, . Adapun maksud dari
penulisan laporan ini adalah sebagai syarat untuk mengikuti Ujian Kompetensi pada
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 6 Palu. Saya menyadari bahwa tanpa
bantuan, bimbingan, petunjuk serta saran dari segala pihak, saya tidak bisa
menyusun laporan ini. Laporan prakerin ini disusun berdasarkan pengalaman dan data-
data yang diperoleh selama melaksanakan prakerin di Program Studi Teknik
Informatika Universitas Tadulako.Laporan ini disusun sedemikian rupa dengan tujuan
dapat diterima dan dipahami oleh pembimbing .

Laporan ini ditulis dan disusun dengan baik sebagai salah satu bukti bahwa saya telah
menyelesaikan Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) selama 3 bulan dari 13 Februari
sampai dengan 13 Mei 2018 Program Studi Teknik Informatika Universitas
Tadulako.Oleh penyusun mengucapkan banyak terimakasih kepada:

1. Sarifudin S.Pd, MM., selaku Kepala SMK Negeri 6 Palu yang telah membantu dan
mengarahkan saya dalam pelaksanaan praktek kerja industri.
2. Drs. Iptdan M.Pd., selaku ketua panitia pelaksana praktik kerja industri yang telah
membantu dan mengarahkan saya dalam pelaksanan praktek kerja industri
3. Mujahid Anwar, S.Pt., sebagai Kepala Teknik Kompter dan Informatika, selaku
kepala program IT SMK Negeri 6 Palu yang telah membantu dan mengarahkan
penulis dalam pelaksanaan praktek kerja industri
4. Ria Setiyarini, S.Kom., selaku wali kelas XI RPL yang telah membantu dan
mengarahkan penulis dalam pelaksanaan praktek kerja industri.
5. Dahlan, S.Kom., selaku guru pembimbing di SMK Negeri 6 Palu yang telah
membantu dan mengarahkan penulis dalam pelaksanaan praktek kerja industri.

iv
6. Yusuf Anshori, S.T ., M.T., selaku pimpinan dan pembimbing di tempat Prakerin
yang memberikan izin bimbingan dan serta fasilitas kepada penulis selama
melaksanakan praktek kerja industri.
7. Keluarga besar Program Studi Teknik Informatika Universitas Tadulako yang
mendukung dalam pelaksanaan praktek kerja industri.
8. Teman – teman dan pihak terkait yang telah bekerja dan menemani kami dalam
pelaksanaan praktek industri.
Semoga laporan ini bermanfaat bagi semua pihak, dalam penyusunan laporan ini saya
juga menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna walaupun saya telah
berusaha semaksimal mungkin dan daya upaya pada saya. saya mengharapkan kritik
dan sarannya yang bersifat membangun dari pembaca dalam menyempurnakan laporan
ini agar menjadi lebih baik dihari yang akan datang.

Palu, 13 Mei 2018

Putri Nur Eka Ayu Salsadila

You might also like