You are on page 1of 16

PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.

56

PEMETAAN BERBASIS ANDROID


MENGGUNAKAN AVENZA MAP
RoseGISJune 8, 2017Akuisisi Data, DASAR, TUTORIAL

Perangkat mobile seperti Smartphone atau Tab kini lumrah digunakan


dalam kegiatan survey dan pemetaan. Berbagai aplikasi pemetaan mobile
dapat dengan mudah diunduh secara gratis. Masing-masing aplikasi
memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Salah satu aplikasi
yang memiliki banyak keunggulan adalah Avenza Maps (versi lama
bernama PDF Maps). Avenza Maps dapat digunakan secara offline serta
membolehkan pengguna mengkustomisasi petanya sendiri dalam bentuk
PDF. Selain itu, Avenza Maps juga memungkinkan pengguna membangun
skema atribut data sehingga informasi yang dapat dikumpulkan tidak
terbatas pada informasi lokasi. Artikel ini akan menjelaskan tutorial
sederhana untuk menggunakan Avenza Maps. Silakan siapkan sebuah
peta PDF yang sudah memiliki georeferensi.

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 1 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

Mengimpor Peta dan Atribut

Untuk mengimpor data, Anda akan membutuhkan koneksi ke internet


(baik melalui data seluler atau Wi-Fi). Selanjutnya, llik tanda + di bagian
kanan bawah layar, lalu pilih “Download or import a map” (untuk versi
lama, tanda import ada di kanan atas layar).

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 2 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 3 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

Pilih “From Device Storage”, lalu pilih peta yang akan Anda impor. Anda
juga dapat mengimpor peta dari Dropbox, QR Code dan Web URL.

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 4 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 5 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

Tunggu hingga proses impor selesai.

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 6 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

Tipe koordinat dapat diatur di bagian atas peta. Pilih “Northing, Easting”
untuk menggunakan koordinat UTM.

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 7 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 8 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

Anda juga dapat menggunakan peta dari Avenza Maps Store dengan klik
logo keranjang di bagian atas layar. Aplikasi ini hanya membolehkan
impor peta maksimal 3 buah. Untuk fitur impor peta yang tidak terbatas,
silakan berlangganan Rp 389.000,- / tahun atau downgrade aplikasi Anda
ke versi lama yaitu PDF Maps 1.7.3.

Menggunakan Fungsi Peta

Menandai lokasi.

^. Sebelum menandai lokasi, klik tombol panah di kiri atas untuk


menemukan lokasi Anda saat ini (pastikan GPS Anda sudah aktif).
Lokasi saat ini ditandai dengan lingkaran biru yang berpusat pada
lingkaran abu-abu.
_. Ketika Anda menambahkan Placemark (bagian kiri atas layar), pin
akan jatuh tepat di titik dimana Anda berada.

Mengedit informasi yang disimpan dengan pin.

^. Anda dapat mengubah nama “Placemark #” yang muncul di atas pin.


_. Tanggal dan jam akan otomatis disimpan dengan pin.
b. Deskripsi pin dapat ditambahkan hingga >2500 karakter.
e. Foto yang relevan dapat diunggah bersama dengan pin.
^. Di bawah informasi pin, pilih “Photos”
https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 9 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

_. Anda dapat mengunggah gambar dari galeri foto atau


menggunakan kamera untuk mengambil gambar langsung.
b. Foto yang diunggah bisa lebih dari satu foto.
f. Koordinat GPS akan disimpan dengan pin.

Informasi tambahan diisi pada bagian atribut. Mengenai atribut, lebih jauh
akan dijelaskan pada artikel tersendiri.

Pin akan disimpan ke peta Anda.

Mengatur Placemark

^. Anda dapat mengatur untuk menyembunyikan placemark agar tidak


terlihat di peta. Anda juga dapat memunculkannya kembali.
_. Klik agak lama placemark yang ingin Anda disembunyikan hingga
ter-select dan muncul tanda titik tiga di bagian kanan atas layar.
b. Klik tanda titik tiga tersebut, kemudian pilih “Toggle Visibility”.
e. Maka placemark tidak akan muncul pada peta.

Mengekspor Data

Untuk mengekspor data, Anda akan membutuhkan koneksi ke internet


(baik melalui data seluler atau Wi-Fi). Buka Placemarks yang ingin Anda
ekspor. Klik tombol di bagian kanan bawah layar, pilih “Export Map
Features” (untuk versi lama, tanda export ada di kanan atas layar).

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 10 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 11 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

Pada pengaturan ekspor: Pilih dan atur nama file Anda.

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 12 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

Untuk Format, Anda dapat mengekspor dalam bentuk CSV, GPX atau
KML.

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 13 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

Untuk Send To, Anda dapat mengirimnya ke Email, Dropbox atau Device

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 14 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

Storage.

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 15 of 16
PEMETAAN BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN AVENZA MAP – RoseGIS Laboratory 28/12/18 07.56

Centang “Export visible only” untuk mengekspor placemark yang terlihat


saja. Klik “EKSPORT” di bawah layar.

Oleh: Dini Zahrotud Diniyah, S.Si

*** SEMOGA BERMANFAAT ***

https://rosegislabs.com/2017/06/08/pemetaan-berbasis-android-menggunakan-avenza-map/ Page 16 of 16

You might also like