You are on page 1of 13

SURAT PERJANJIAN

untuk melaksanakan
Paket Pekerjaan Jasa Konsultansi:
Pengawasan Pembangunan PLTMH
Aih Kenyaran Kecamatan Pantan Cuaca
Nomor : 671/987/IX/SPK/2014

SURAT PERJANJIAN ini berikut semua lampirannya (selanjutnya disebut


“Kontrak”) dibuat dan ditandatangani di Blangkejeren pada hari Senin
tanggal Delapan bulan September tahun Dua ribu empat belas antara Ir.
Rasyidin Porang, selaku Pejabat Pembuat Komitmen, yang bertindak
untuk dan atas nama Dinas Pertambangan dan Energi Kabupaten Gayo
Lues, yang berkedudukan di Jalan Tgk. Mahmoed No. 138 Blangkejeren
Berdasarkan Surat Keputusan Bupati Gayo Lues Nomor : 900/125/2014
selanjutnya disebut “PPK” dan Atik Ragil Saputry, ST, Direktur, yang
bertindak untuk dan atas nama CV. NINDIRA, yang berkedudukan di Jl.
Krukah Selatan No. 98 Surabaya, Akta Perubahan No. 09 tanggal 14 Januari
2013 yang dikeluarkan oleh Notaris G. Perdana Prasatya, SH.
(selanjutnya disebut “Penyedia”).

MENGINGAT BAHWA:

(a) PPK telah meminta penyedia untuk menyediakan Jasa Konsultansi


sebagaimana diterangkan dalam Syarat-Syarat Umum Kontrak yang
terlampir dalam Kontrak ini;

(b) Penyedia, sebagaimana dinyatakan kepada PPK, memiliki keahlian


profesional, personil, dan sumber daya teknis, dan telah menyetujui
untuk menyediakan Jasa Konsultansi sesuai dengan persyaratan
dan ketentuan dalam Kontrak ini;

(c) PPK dan penyedia menyatakan memiliki kewenangan untuk


menandatangani Kontrak ini, dan yang menandatangani mempunyai
kewenangan untuk mengikat pihak yang diwakili;

(d) PPK dan penyedia mengakui dan menyatakan bahwa sehubungan


dengan penandatanganan Kontrak ini masing-masing pihak:
1) telah dan senantiasa diberikan kesempatan untuk didampingi
oleh advokat;
2) menandatangani Kontrak ini setelah meneliti secara patut;
3) telah membaca dan memahami secara penuh ketentuan Kontrak
ini;
4) telah mendapatkan kesempatan yang memadai untuk
memeriksa dan mengkonfirmasikan semua ketentuan dalam
Kontrak ini beserta semua fakta dan kondisi yang terkait.

MAKA OLEH KARENA ITU, PPK dan Penyedia dengan ini bersepakat
dan menyetujui hal-hal sebagai berikut:

1. ‘Total harga Kontrak atau Nilai Kontrak termasuk Pajak


Pertambahan Nilai (PPN) sebagaimana tercantum dalam Berita
Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi Teknis dan Biaya adalah
sebesar Rp. 241.848.000,00 (Dua ratus empat puluh satu juta
delapan ratus empat puluh delapan ribu rupiah);

2. Peristilahan dan ungkapan dalam Surat Perjanjian ini memiliki arti


dan makna yang sama seperti yang tercantum dalam lampiran Surat
Perjanjian ini;

3. Dokumen-dokumen berikut merupakan satu-kesatuan dan bagian


yang tidak terpisahkan dari Kontrak ini:
a) Adendum Surat Perjanjian (apabila ada);
b) Pokok Perjanjian;
c) Surat Penawaran berikut Data Penawaran Biaya;
d) Syarat-Syarat Khusus Kontrak;
e) Syarat-Syarat Umum Kontrak;
f) Kerangka Acuan Kerja;
g) Data Teknis selain Kerangka Acuan Kerja;
h) Dokumen-dokumen kelengkapan seleksi, yaitu Surat Jaminan,
Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa, dan Berita-Berita
Acara Seleksi.

4. Dokumen Kontrak dibuat untuk saling menjelaskan satu sama lain,


dan jika terjadi pertentangan antara ketentuan dalam suatu dokumen
dengan ketentuan dalam dokumen yang lain maka yang berlaku
adalah ketentuan dalam dokumen yang lebih tinggi berdasarkan
urutan hierarki pada angka 3 di atas.

5. Hak dan kewajiban timbal-balik PPK dan penyedia dinyatakan dalam


Kontrak yang meliputi khususnya :
a) Penyedia berkewajiban untuk melaksanakan pekerjaan Jasa
Konsultansi untuk PPK sesuai dengan ketentuan Kontrak; dan
b) PPK berkewajiban untuk melakukan pembayaran kepada
penyedia sesuai dengan ketentuan Kontrak.

6. Kontrak ini mulai berlaku efektif terhitung sejak tanggal yang


ditetapkan dengan tanggal mulai dan penyelesaian keseluruhan
pekerjaan sebagaimana diatur dalam Syarat-Syarat Umum/Khusus
Kontrak.

DENGAN DEMIKIAN, PPK dan penyedia telah bersepakat untuk


menandatangani Kontrak ini pada tanggal tersebut di atas dan
melaksanakan Kontrak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlaku di Republik Indonesia.

Untuk dan atas nama Untuk dan atas nama


Dinas Pertambangan dan Energi Penyedia Jasa
Kabupaten Gayo Lues
Pejabat Pembuat Komitmen CV. NINDIRA

Ir. RASYIDIN PORANG ATIK RAGIL SAPUTRY, ST


NIP. 19671220 199403 1 003 Direktur

BERITA ACARA SERAH TERIMA


Paket Pekerjaan Jasa Konsultansi:
Pengawasan Pembangunan PLTMH
Aih Kenyaran Kecamatan Pantan Cuaca
Nomor : 671/1018/XI/ST.1/2014

Pada hari ini Jumat tanggal Lma bulan Desembeti tahun Dua ribu empat belas
kami yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Ir. Rasyidin Porang
Jabatan : Pejabat Pembuat Komitmen,
yang bertindak untuk dan atas nama Dinas Pertambangan dan Energi
Kabupaten Gayo Lues, yang berkedudukan di Jalan Tgk. Mahmoed No. 138
Blangkejeren Berdasarkan Surat Keputusan Bupati Gayo Lues Nomor :
900/125/2014 selanjutnya disebut “PPK”
dan

Nama : Atik Ragil Saputry, ST,


Jabatan : Direktur, yang bertindak untuk dan atas nama CV. NINDIRA, ,
yang berkedudukan di Jl. Krukah Selatan No. 98 Surabaya, Akta Perubahan
No. 09 tanggal 14 Januari 2013 yang dikeluarkan oleh Notaris G. Perdana
Prasatya, SH. (selanjutnya disebut “Penyedia”)

Kedua belah pihak berdasarkan Surat Perjanjian Kerja (Kontrak) Nomor :


671/987/IX/SPK/2014 tanggal 08 September 2014. Dengan ini telah setuju dan
sepakat untuk melakukan Serah Terima Pertama Pekerjaan Pengawasan
Pembangunan PLTMH Aih Kenyaran Kecamatan Pantan Cuaca dengan
ketentuan-ketentuan sebagai berikut :

Pasal 1
Penyedia menyerahkan kepada PPK dan PPK menerima dari Penyedia seluruh
hasil pekerjaan untuk :

Penyerahan sebagaimana yang dimaksud berupa :


1). Laporan Pendahuluan : 3 buku
2). Laporan Mingguan : 3 buku/ minggu
3). Laporan Bulanan : 3 buku/bulan
4). Laporan Dokumentasi : 3 buku

Pasal 2
PPK menyatakan pekerjaan pengawasan tersebut telah sesuai dengan
persyaratan yang tertuang dalam Surat Perjanjian Kerja dan menerima hasil
dengan baik pekerjaan tersebut dari Penyedia.

Demikian Berita Acara Serah Terima Pertama Pekerjaan ini dibuat dan ditanda
tangani di Blangkejeren pada tanggal tersebut di atas, untuk dipergunakan
seperlunya.

Menerima dan Menyetujui Menyrahk


Dinas Pertambangan dan Energi Penyedia Jasa
Kabupaten Gayo Lues
Pejabat Pembuat Komitmen CV. NINDIRA

Ir. RASYIDIN PORANG ATIK RAGIL SAPUTRY, ST


NIP. 19671220 199403 1 003 Direktur
SURAT PERINTAH KERJA
No. KP.002 / SPK / BSU / IV /2016

Pada hari ini Jum’at tanggal Dua puluh dua bulan April tahun Dua ribu enam belas,
kami yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Tri Hardjono, SE. M.AB


Jabatan : Ka. Biro Pengembangan SDM & Umum
Alamat : Jl. Surabaya No. 2A – Malang
Yang bertindak untuk dan atas nama Perum Jasa Tirta I yang selanjutnya disebut
PIHAK KESATU, Memberikan perintah kepada :

Nama : Ir. Edi Kusdianto


Jabatan : Direktur
Alamat : Jl. Gayung Sari B-6 Surabaya
Yang bertindak untuk dan atas nama PT. Dira Bina Nusa yang selanjutnya disebut
PIHAK KEDUA untuk melaksanakan :

PEKERJAAN SUPERVISI INSTALASI HYDRANT DAN LISTRIK

dengan ketentuan dan syarat sebagai berikut :


1. Jenis Pekerjaan/ Barang dan harga seperti terlampir dalam Berita Acara Negosiasi/
Klarifikasi Nomor : BSU/04.21/BA-NEG/2016 tanggal 21 April 2016

2. Persyaratan teknis sebagai berikut :


Pekerjaan Laporan Supervise Instalasi Hydrant Dan Listrik harus sesuai, untuk
menyelesaikan pekerjaan dalam jangka waktu yang ditentukan, sesuai dengan
volume, spesifikasi teknis dan harga yang tercantum dalam SPK Franco Kantor
Pusat Perusahaan Umum (Perum) Jasa Tirta I Jl. Surabaya No. 2A – Malang, paling
lambat tanggal 21 Juni 2016

3. Cara Pembayaran :
Total harga Pekerjaan termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN) sebagaimana
tercantum dalam Berita Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi Teknis dan Biaya
adalah sebesar Rp 148.950.000,00 (Seratus empat puluh sembilan juta sembilan
ratus lima puluh ribu rupiah).
PIHAK PERTAMA bersedia melakukan pembayaran kepada PIHAK KEDUA atas
pengadaan barang/ jasa melalui Biro Pengembangan SDM & Umum Perum Jasa
Tirta I, selambat-lambatnya 7 (tujuh) hari setelah pekerjaan diterima oleh PIHAK
KESATU dan setelah PIHAK KEDUA menyerahkan dokumen pembayaran dengan
lengkap dan benar
4. Sanksi Keterlambatan :
Apabila penyerahan barang/ jasa tidak dilakukan tepat pada waktunya sebagaimana
dimaksud dalam point 2 maka PIHAK KEDUA bersedia dan sanggup dikenakan
sanksi berupa denda keterlambatan sesuai dengan ketentuan yang berlaku di Perum
Jasa Tirta I sebesar 1 0/00 (satu per mil) per hari atau maksimum 5% (lima persen)
dihitung dari harga pekerjaan

5. Masa Berlaku Surat Perintah Kerja :


Surat Perintah Kerja ini mulai berlaku sejak ditandatangani sampai dengan tanggal
21 Juni 2016

6. Ketentuan-ketentuan lain :
Surat Perintah Kerja ini dibuat dalam rangkap 2 (dua) bermaterai cukup atas beban
Penerima Kerja
Ketentuan-ketentuan lain termasuk sanksi-sanksi dan lain-lain mengeikuti ketentuan
yang berlaku di Perum Jasa Tirta I

Demikian Surat Perintah Kerja ini untuk dilaksanakan dengan sebaik-baiknya


BERITA ACARA SERAH TERIMA
PEKERJAAN PENGAWASAN
Pekerjaan : Supervisi Instalasi Nomor : KP.106/BAST/BSU/VI/2016
Hydrant Dan Listrik Tanggal : 20 Juni 2016

Kami yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Tri Hardjono, SE. M.AB


Jabatan : Ka. Biro Pengembangan SDM & Umum
Alamat : Jl. Surabaya No. 2A – Malang
Yang bertindak untuk dan atas nama Perum Jasa Tirta I yang selanjutnya disebut
PIHAK KESATU, dan

Nama : Ir. Edi Kusdianto


Jabatan : Direktur
Alamat : Jl. Gayung Sari B-6 Surabaya
Yang bertindak untuk dan atas nama PT. Dira Bina Nusa yang selanjutnya disebut
PIHAK KEDUA ,

berdasarkan Surat Perjanjian Kerja Nomor KP.002 / SPK / BSU / IV /2016 tanggal 21
April 2016, kedua belah pihak telah bersepakat untuk melakukan serah terima pekerjaan
dengan Ketentuan-ketentuan sebagai berikut :
1. Pihak Kedua telah menyerahkan Hasil Pekerjaan Supervisi Instalasi Hydrant Dan Listrik
Kepada Pihak Pertama dan Pihak Pertama menerima penyerahan tersebut berupa Laporan
Pengawasan yang telah diperiksa dan hasil pemeriksaan ditetapkan dalam Berita Acara
Hasil Pemeriksaan Pekerjaan Pengawasan.
2. Semua kelengkapan dapat diterima dalam waktu sesuai jadwal maka pekerjaan
dinyatakan selesai 100%.

Demikian Berita Acara Serah Terima ini dibuat rangkap cukup dan bermaterai untuk
dipergunakan seperlunya.

Menerima dan menyetujui


PIHAK KESATU

Yang Menyerahkan
PIHAK KEDUA
Tri Hardjono, SE. M.AB

Ir. Edi Kusdianto


Direktur PT. Dira Bina Nusa
SURAT PERINTAH MULAI KERJA
Nomor : 671.1/81.ESDM/412.47/2014

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : ERICK FIRDAUS, ST
NIP : 19690726 200312 1 003
Jabatan : KPA Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Kabupaten
Bojonegoro Tahun Anggaran 2014
Alamat : Jl. P. Mas. Tumapel No. 1 Bojonegoro
yang bertindak untuk dan atas Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Kabupaten
Bojonegoro Tahun Anggaran 2014, selanjutnya disebut “PIHAK PERTAMA “.

Berdasarkan Surat Perintah Mulai Kerja Nomor : 671.1/75.ESDM/412.47/2014


Tanggal : 21 Juli 2014, MEMERINTAHKAN :

Nama : CV. NINDIRA


Alamat : Jl. Krukah Selatan No. 98 Surabaya
dalam hal ini diwakili oleh Atik Ragil Saputry selaku Direktur CV. NINDIRA
berdasarkan Akta Perubahan No. 09 tanggal 14 Januari 2013 yang dikeluarkan
oleh Notaris G. Perdana Prasatya, SH. selanjutnya disebut sebagai “PIHAK
KEDUA “.

Untuk segera memulaikan pekerjaan dengan memperhatikan ketentuan-


ketentuan sebagai berikut :
1. Pekerjaan : Pengawasan Teknis Pengadaan dan Pemasangan
Jarlis
2. Biaya Pelaksanaan : Rp. 198.000.000,-
3. Tanggal Mulai : 21 Juli 2014
4. Waktu Penyelesaian : Selama 90 (Sembilan puluh) hari kalender dan
pekerjaan harus sudah selesai pada tanggal 7
Oktober 2014
5. Syarat-syarat : Sesuai dengan persyaratan dan ketentuan SPK
6. Sanksi : Terhadap keterlambatan penyerahan hasil kerja
dikenakan sanksi dan denda sesuai dengan
ketentuan SPK

Ditetapkan di : Bojonegoro
Tanggal : 21 Juli 2014
SURAT PERJANJIAN KERJA
( KONTRAK )
untuk melaksanakan
Paket Pekerjaan Pengawasan Teknis
Pengadaan dan Pemasangan Jarlis
Nomor : 671.1/78.ESDM/412.47/2014

SURAT PERJANJIAN KERJA ini berikut semua lampirannya ( selanjutnya


disebut “Kontrak” ) dibuat dan ditandatangani di Bojonegoro pada hari
Senin tanggal Dua puluh satu bulan Juli tahun Dua ribu empat belas
antara :
I. Nama : ERICK FIRDAUS, ST
NIP : 19690726 200312 1 003
Jabatan : KPA Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Kabupaten
Bojonegoro Tahun Anggaran 2014
Alamat : Jl. P. Mas. Tumapel No. 1 Bojonegoro
yang bertindak untuk dan atas Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral
Kabupaten Bojonegoro Tahun Anggaran 2014, sebagai Kuasa Pengguna
Anggaran Program Pembinaan dan Pengembangan Bidang
Ketenagalistrikan Kegiatan Pembangunan Instalasi Jaringan Perdesaan
selanjutnya disebut “PIHAK PERTAMA “ dan :

II. Nama : ATIK RAGIL SAPUTRY, ST


Jabatan : Direktur CV. NINDIRA
Alamat : Jl. Krukah Selatan No. 98 Surabaya
yang bertindak untuk dan atas nama CV. NINDIRA berdasarkan Akta
Perubahan No. 09 tanggal 14 Januari 2013 yang dikeluarkan oleh Notaris
G. Perdana Prasatya, SH. selanjutnya disebut sebagai “PIHAK KEDUA “.

MENGINGAT BAHWA:

(a) Pihak Pertama telah meminta Pihak Kedua untuk menyediakan Jasa
Konsultansi sebagaimana diterangkan dalam Syarat-Syarat Umum
Kontrak yang terlampir dalam Kontrak ini;

(b) Pihak Kedua, sebagaimana dinyatakan kepada Pihak Pertama,


memiliki keahlian profesional, personil, dan sumber daya teknis, dan
telah menyetujui untuk menyediakan Jasa Konsultansi sesuai dengan
persyaratan dan ketentuan dalam Kontrak ini;

(c) Pihak Pertama dan Pihak Kedua menyatakan memiliki kewenangan


untuk menandatangani Kontrak ini, dan yang menandatangani
mempunyai kewenangan untuk mengikat pihak yang diwakili;

(d) Pihak Pertama dan Pihak Kedua mengakui dan menyatakan bahwa
sehubungan dengan penandatanganan Kontrak ini masing-masing
pihak:
1) telah dan senantiasa diberikan kesempatan untuk didampingi
oleh advokat;
2) menandatangani Kontrak ini setelah meneliti secara patut;
3) telah membaca dan memahami secara penuh ketentuan Kontrak
ini;
4) telah mendapatkan kesempatan yang memadai untuk memeriksa
dan mengkonfirmasikan semua ketentuan dalam Kontrak ini
beserta semua fakta dan kondisi yang terkait.

MAKA OLEH KARENA ITU, PIHAK PETAMA dan Pihak Kedua dengan ini
bersepakat dan menyetujui hal-hal sebagai berikut:

1. Total harga Kontrak atau Nilai Kontrak termasuk Pajak Pertambahan


Nilai (PPN) sebagaimana tercantum dalam Berita Acara Hasil
Klarifikasi dan Negosiasi Teknis dan Biaya adalah sebesar Rp
198.000.000,00 (Seratus sembilan puluh delapan juta
rupiah);

2. Peristilahan dan ungkapan dalam Surat Perjanjian ini memiliki arti


dan makna yang sama seperti yang tercantum dalam lampiran Surat
Perjanjian ini;

3. Dokumen-dokumen berikut merupakan satu-kesatuan dan bagian


yang tidak terpisahkan dari Kontrak ini:
a) Adendum Surat Perjanjian (apabila ada);
b) Pokok Perjanjian;
c) Surat Penawaran berikut Data Penawaran Biaya;
d) Syarat-Syarat Khusus Kontrak;
e) Syarat-Syarat Umum Kontrak;
f) Kerangka Acuan Kerja;
g) Data Teknis selain Kerangka Acuan Kerja;
h) Dokumen-dokumen kelengkapan seleksi, yaitu Surat Jaminan,
Surat Penunjukan Pihak Kedua Barang/Jasa, dan Berita-Berita
Acara Seleksi.

4. Dokumen Kontrak dibuat untuk saling menjelaskan satu sama lain,


dan jika terjadi pertentangan antara ketentuan dalam suatu
dokumen dengan ketentuan dalam dokumen yang lain maka yang
berlaku adalah ketentuan dalam dokumen yang lebih tinggi
berdasarkan urutan hierarki pada angka 3 di atas.

5. Hak dan kewajiban timbal-balik Pihak Pertama dan Pihak Kedua


dinyatakan dalam Kontrak yang meliputi khususnya :
a) Pihak Kedua berkewajiban untuk melaksanakan pekerjaan Jasa
Konsultansi untuk Pihak Pertama sesuai dengan ketentuan
Kontrak; dan
b) Pihak Pertama berkewajiban untuk melakukan pembayaran
kepada Pihak Kedua sesuai dengan ketentuan Kontrak.

6. Kontrak ini mulai berlaku efektif terhitung sejak tanggal yang


ditetapkan dengan tanggal mulai dan penyelesaian keseluruhan
pekerjaan sebagaimana diatur dalam Syarat-Syarat Umum/Khusus
Kontrak.

Dengan Demikian, Pihak Pertama dan Pihak Kedua telah bersepakat untuk
menandatangani Kontrak ini pada tanggal tersebut di atas dan
melaksanakan Kontrak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
undangan yang berlaku di Republik Indonesia.
Kegiatan
BERITA ACARA SERAH TERIMA
Pembangunan Intsalasi Jaringan
PEKERJAAN PENGAWASAN
Pedesaan
Pekerjaan : Pengawasan Teknis Nomor : 671.1/103-PW/412.47/2014
Pengadaan dan Tanggal : 06 Oktober 2014
Pemasangan Jarlis
Lokasi : Kab, Bojonegoro
T.A : 2014

Kami yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : ERICK FIRDAUS, ST


NIP : 19690726 200312 1 003
Jabatan : KPA Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral
Kabupaten Bojonegoro Tahun Anggaran 2014
Alamat : Jl. P. Mas. Tumapel No. 1 Bojonegoro
yang bertindak untuk dan atas Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Kabupaten
Bojonegoro Tahun Anggaran 2014, selanjutnya disebut “PIHAK PERTAMA “

Nama : ATIK RAGIL SAPUTRY, ST


Jabatan : Direktur
Alamat : Jl. Krukah Selatan No. 98 Surabaya
yang bertindak untuk dan atas nama CV. NINDIRA berdasarkan Akta Perubahan
No. 09 tanggal 14 Januari 2013 yang dikeluarkan oleh Notaris G. Perdana
Prasatya, SH. selanjutnya disebut sebagai “PIHAK KEDUA “.

Bahwa berdasarkan Surat Perjanjian Kerja (Kontrak) Nomor


671.1/78.ESDM/412.47/2014 tanggal 21 Juli 2014, kedua belah pihak telah
bersepakat untuk melakukan serah terima pekerjaan dengan Ketentuan-
ketentuan sebagai berikut :

Pasal 1

PIHAK KEDUA menyerahkan kepada PIHAK PERTAMA dan PIHAK PERTAMA


menyatakan menerima dari PIHAK KEDUA atas hasil pekerjaan konsultan :
Kegiatan : Pembangunan Instalasi Jaringan Pedesaan
Pekerjaan : Pengawasan Teknis Pengadaan dan Pemasangan
Jarlis
Lokasi : Kabupaten Bojonegoro
Departemen/ Instansi : Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Kabupaten
Bojonegoro
Sumber Dana : APBD
Tahun Anggaran : 2014
Nilai Kontrak : Rp 198.000.000,00 (Seratus Sembilan Puluh
Delapan Juta Rupiah)

Pasal 2

Penyerahan sebagaimana yang dimaksud dalam pasal 1 diatas meliputi :


1. Laporan Mingguan : 5 (lima) rangkap
2. Laporan Bulanan : 5 (lima) rangkap
3. Laporan Akhir : 5 (lima) rangkap
4. Laporan Dokumentasi : 5 (lima) rangkap
Pasal 3

Dengan ditandatanganinya Berita Acara Serah Terima ini maka pekerjaan


dinyatakan telah selesai 100% (seratus persen)

Demikian berita acara ini dibuat dan ditandatangani oleh kedua belah pihak di
Bojonegoro pada hari, tanggal, bulan dan tahun tersebut diatas dimana aslinya
dalam rangkap 2 (dua) masing-masing dibubuhi materai secukupnya.

You might also like