You are on page 1of 7

Teknik Permodelan Dan

Simulasi
Grup Diskusi Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi
Informasi Kelas Kom A diasuh oleh Dahlan Sitompul
Main menu
Skip to content
 Home
 About
SEARCH

GO

April 8, 2014

Charging and Discharging Capasitor


 Leave a comment
Kapasitansi
 — Kapasitansi adalah kemampuan untuk menyimpan
 — Dalam konteks kelistrikan, kapasitansi adalah kemampuan untuk menyimpan muatan listrik
 — Komponen yang memiliki sifat ini dan banyak digunakan di dunia elektronika adalah KAPASITOR
Konstanta Waktu RC
 — Konstanta waktu RCàτ = R x C
 — Rumus konstanta waktu secara universal :
Sehingga untuk menentukan besaran waktu yang dibutuhkan untuk perubahan tertentu adalah sbb :

Proses Pengisian Kapasitor ( Charging Capasitor )

— Tegangan kapasitor saat proses pengisian

 Vc = Vs ( 1 – e -t/RC)
◦ Vc = tegangan di kapasitor
◦ e = nilai euler (2.7182818)

◦ t = waktu pengisian

◦ R = nilai resistor (Ohm)

◦ C = nilai kapasitor (Farad)

 —Arus kapasitor saat proses pengosongan


◦ Menurut HKT à VR=Vc

◦ Di mana nilai Vc akan berkurang seiring bertambahnya waktu pengosongan

◦ Maka arus pengosongan pada suatu waktu tertentu (t) adalah sama dengan arus yang mengalir pada suatu
waktu tertentu (t) di resistor

IC(t) = IR(t) = VR/R

IC(t) = Vc(t) / R

Grafik perbandingan arus dan tegangan saat pengisian kapasitor

Proses Pengosongan Kapasitor ( Discharging Capasitor )


 —Saat pengosongan kapasitor :
Vc = Vco e -t/RC
◦ Vco = tegangan mula-mula di kapasitor

◦ e = nilai euler (2.7182818)

◦ t = waktu pengosongan

◦ R = nilai resistor (Ohm)

◦ C = nilai kapasitor (Farad)

Grafik perbandingan arus dan tegangan saat pengosongan kapasitor

Kesimpulan :
1. Proses pengisian pengisian pada kapasitor terjadi ketika kapasitor diisi atau dilewati arus yang
menyebabkan timbulnya muatan atau beda potensial antar keping kapasitor.Dimana semakin terisi
kapasitor oleh muatan maka waktu yang dibutuhkan untuk mengisi muatan hingga mencapai penuh
semakin lama,sehingga menyebabkan bentuk grafik pengisian berupa grafik eksponensial.Begitu juga
pada proses pengosongan yaitu ketika muatan telah terisi penuh kemudian sumber tegangan diputus
maka akan terjadi proses pengosongan, Dimana semakin sedikit isi kapasitor oleh hilangnya muatan
maka waktu yang dibutuhkan untuk mencapai keadaan muatan nol semakin lama,sehingga
menyebabkan bentuk grafik pengisian berupa grafik eksponensial.
2. Gejala pengisian dan pengosongan kapasitor tidak dipengaruhi oleh time constant (konstanta waktu).
REPORT THIS AD

REPORT THIS AD

Share this:

 Twitter

 Facebook

 Google

Related
Reset Circuit Breaker and Charging and Discharging CapasitorIn "Kelompok 1"
Apa itu Antrian?In "Kelompok 1"
TEORI ANTRIANIn "Kelompok 2"

 Posted by ilkomeks2013 in Kelompok 7

Post navigation
← Apa itu simulasi?
Perhitungan Pembagian tegangan (Voltage Devider Calculation) →
Leave a Reply

Search

RECENT POSTS
 TEORI ANTRIAN
 ANTRIAN
 Antrian
 Apa itu Antrian?
 Antrian

RECENT COMMENTS
ARCHIVES
 June 2014
 May 2014
 April 2014
 March 2014

CATEGORIES
 Kelompok 1
 Kelompok 2
 Kelompok 3
 Kelompok 4
 Kelompok 5
 Kelompok 6
 Kelompok 7
 Kelompok 8

META
 Register
 Log in
 Entries RSS
 Comments RSS
 WordPress.com
REPORT THIS AD

Search
Recent
Search for: Posts
o TEORI ANTRIAN
o ANTRIAN
o Antrian
o Apa itu Antrian?
o Recent
AntrianComments
Archives
o June 2014
o May 2014
o April 2014
o Categories
March 2014

o Kelompok 1
o Kelompok 2
o Kelompok 3
o Kelompok 4
o Kelompok 5
o Kelompok 6
o Kelompok 7
o Meta
Kelompok 8
o Register
o Log in
o Entries RSS
o Comments RSS
o WordPress.com
Create a free website or blog at WordPress.com.
Close and accept
Privacy & Cookies: This site uses cookies. By continuing to use this website, you agree to their use.
To find out more, including how to control cookies, see here: Cookie Policy
 Follow

You might also like