You are on page 1of 10

• 1.CLEARESTA DWINATASYA PUTRI S.

A
• 2.M.RIFQI SETYAWAN
• Secara umum Aves adalah vertebrata yang tubuhnya ditutupi
oleh bulu yang berasal dari epidermis dan memiliki berbagai
macam adaptasi untuk terbang

• Aves meliputi burung,ayam,angsa,dan bebek (itik).


• Tubuh Aves meliputi kepala,leher,badan, dan ekor.Pada Aves
terdapat sepasang sayap yang digunakan dan berfungsi untuk
terbang serta kaki yang digunakan untuk berjalan.
• Bulu terbang ,berfungsi untuk terbang,bulu terbang terdiri dari
bulu ekor dan bulu sayap,bulu sayap untuk terbang dan bulu
ekor untuk kemudi.

• Bulu kontur,berfungsi sebagai penutup tubuh dan membentuk


tubuh menjadi langsing.

• Bulu halus ,berfungsi untuk menghangatkan tubuh burung


Aves bereproduksi dengan bertelur atau ovipar,fertilisasi
terjadi didalam tubuh,hal ini dilakukan dengan cara saling
menempelkan kloaka (lubang /posterior yang berfungsi untuk
saluran pencernaan,urin,dan genital pada spesies hewan
tertentu).Burung betina hanya memiliki satu ovarium ,yaitu
ovarium kiri. Ovarium (kelenjar kelamin yang dibawa oleh
hewan betina) dilekati oleh suatu corong penerima ovum (sel
telur) yang dilanjutkan oleh oviduk (dua buah saluran yang
sangat halus yang menghubungkan ovarium dengan rahim).
Ujung oviduk membesar menjadi uterus yang bermuara pada
kloaka.Burung jantan terdapat sepasang testis yang berhimpit
dengan ureter(saluran yang menghantarkan urin dari ginjal
menuju kandung kemih) dan bermuara di kloaka.
• 1.tubuhnya ditutupi oleh bulu
• 2.Alat gerak bagian depan berupa sayap
• 3.Suhu tubuh homoioterm (berdarah panas),suhu tubuh sekitar
40,5℃-42℃
• 4.Tubuh terdiri atas kepala,leher,badan,dan ekor
• 5.memiliki paruh seperti tanduk yang kuat,bentuk paruh beragam
sesuai dengan jenis maknannya,tidak memiliki gigi
• 6.berkembang biak dengan cara bertelur
• 7.Aves bernafas dengan paru-paru
• 8.memiliki alat suara yang terdapat pada percabangan trakea.
• 9.tidak memiliki kandung kemih
• 10.Bernafas dengan paru-paru ,namun saat terbang bernafas
dengan pundi-pundi udara
• Terdapat sekitar 8600 spesies yang masih hidup dan
dikelompokkan kedalam 28 ordo,berikut klasifikasi aves…
1.Struthioniformes
 Tidak dapat terbang
 Omnivora
 Mempunyai bulu yang tipis
 Kepala kecil,leher panjang,
 paruh pendek dan besar
 Bulu tidak bercabang
 Kaki berjari dua
2.Casuariiformes
 Memiliki sayap kecil,tubuh besar
 Bulu bercabang
 Jari kaki ada 3
 Dileher tidak memiiki bulu
 Tidak bisa terbang
3.Rheiformes
 Berlari cepat
 Tidak bisa terbang
 Bulu tak bercabang
 Memiliki sayap yang lumayan besar
 Jari kaki ada 3 dengan cakar yang kuat
4.Tinamiformes
 Memiliki sayap kecil dan bulat
 Bulu ekor menyusut
 Menghasilkan telur yang mengkilat
 Herbivora
5.Podicipediformes
 Hidup di air tawar
 Bisa menyelam
 Memiliki tungkai yang jauh dibelakang tubuh
 Ekor pendek
 Tempurung lutut besar
Sebagai bahan industri,misalnya bulu yang digunakan untuk
membuat kok(shuttlecock) dan pengisi bantar.bulu ayam untuk
membuat kemoceng.
Sebagai bahan membuat obat ,misalnya sarang burung walwt
dan telur itik
Sebagai predator alamiah,memangsa ulat dan serangga
Sebagai hiburan,misalnya burung yang suaranya merdu dan
burung yang dapat dilatih dalam permainan sirkus
Telur dan dagingnya dapat dikonsumsi dan kaya akan protein
,misalnya sarang walet dapat dibuat sop sarang burung

You might also like